Soal PAT / UAS Fiqih Kelas 3 Semester 2 Plus Kunci Jawaban Terbaru
Sahabat gemarsoal.blogspot.com disini tempat download soal terbaru dan kunci jawabannya, kami menyajikan soal PTS / UTS / UAS / PAT SD MI dengan kurikulum 2013 / K13 dan dapat digunakan untuk mengukur pencapaian peserta atau persiapan menghadapi ulangan di SD maupun MI. Untuk mendownload soal plus kunci jawaban link ada di bawah sendiri.
PENILAIAN AKHIR TAHUN 2 / GENAP (PAS/PAT/UAS)
FIKIH KELAS 3 SD/MI
www.gemarsoal.blogspot.com
Nama : ……………………
Kelas/ Semester : 3 / II Genap
Mata Pelajaran : Fikih
- Berilah tanda silang (x) pada huruf A, B, C, atau D pada jawaban yang paling benar!
Uji Kompetensi 1 (KD.3.1)
- Hukum melaksankaan puasa di bulan Ramadhan bagi umat Islam, yaitu ... .
- sunnah
- makruh
- wajib
- haram
- Berikut ini merupakan puasa yang hukumnya sunnah, kecuali ... .
- puasa 6 hari di bulan Syawal
- puasa Asyura tanggal 10 Muharam
- puasa pada hari Senin dan Kamis
- puasa pada hari raya Idul Firti
- Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Menunda berbuka puasa jika telah tiba waktunya sekitar 10 menit;
2) Berbuka dengan sesuatu yang manis, seperti kurma atau lainnya
3) Mengakhirkan makan sahur
4) Memperbanyak sedekah jariyah
5) Memberi makanan untuk berbuka puasa bagi orang yang berpuasa
6) Tidak perlu berdoa saat berbuka puasa.
Pernyataan di atas yang merupakan sunnah dalam berpuasa ditunjukkan oleh nomor ... .
- 1, 2, 3, dan 4
- 2, 3, 4, dan 5
- 2, 4, 5, dan 6
- 3, 4, 5, dan 6
- Sidang yang dilakukan oleh pemerintah untuk menentukan awal bulan Ramadan disebut dengan sidang... .
- paripurna
- isbat
- istimewa
- umum
- Lembaga pemerintah yang berhak mengumumkan awal bulan Ramadan adalah ... .
- Kementerian Agama
- Kementerian Kesehatan
- Kementerian Dalam Negeri
- Kementerian Pertanian
- Rukyat adalah salah satu metode penentuan awal bulan Ramadhan dengan melihat ... .
- bintang
- matahari
- bulan
- meteor
- Apabila dalam rukyat bulan baru tidak terlihat, maka bulan Sya’ban digenapkan menjadi ... .
- 31 hari
- 30 hari
- 29 hari
- 28 hari
- Hadis tentang perintah untuk melakukan rukyat diriwayatkan oleh ... .
- Bukhari
- Muslim
- Tirmidzi
- Thabarani
- Dua metode untuk menentukan awal bulan Ramadan adalah... .
- hisab dan rukyat
- hisab dan hilal
- rukyat dan hilal
- rukyat dan mizan
- Metode penentuan awal Ramadan dengan perhitungan ilmu falak disebut dengan ... .
- hisab
- rukyat
- perhitungan
- melihat
- Hukum melaksanakan puasa yang dilakukan pada tanggal 11, 12, dan 13 bulan Dzulhijah, yaitu ... .
- makruh
- wajib
- haram
- sunnah
- Puasa yang dilakukan karena punya nazar dan puasa qada hukumnya ... .
- sunnah
- makruh
- haram
- wajib
- Puasa selang seling (sehari puasa dan sehari tidak) adalah salah satu contoh puasa sunnah yang dilakukan oleh Nabi ... .
- Musa
- Daud
- Sulaiman
- Adam
- Melaksanakan puasa pada hari-hari di bulan Sya’ban hukumnya ... .
- wajib
- makruh
- haram
- sunnah
- Perhatikan pernyataan berikut!
1) Beragama Islam
2) Baligh (cukup umur)
3) Suci dari haid dan nifas bagi perempuan.
4) Pada waktu yang diperbolehkan untuk berpuasa
Pernyataan di atas yang bukan termasuk syarat sahnya puasa ditunjukkan oleh nomor ... .
- satu
- dua
- tiga
- empat
Uji Kompetensi 2 (KD.3.2)
- Shalat Tarawih adalah shalat sunnah yang dikerjakan pada setiap malam bulan ... .
- Syawal
- Ramadhan
- Dzulhijjah
- Rajab
- Istilah tarawih berasal dari kata “raha” artinya ... .
- pelan
- sedang
- istirahat
- cepat
- Hukum melaksanakan shalat tarawih, yaitu ... .
- makruh
- sunnah muakad
- haram
- wajib
- Khalifah yang mulai mengenalkan shalat tarawih dilakukan secara berjama’ah, yaitu ... .
- Umar bin Khattab
- Ali bin Abi Thalib
- Usman Bin Affan
- Abu Bakar Ash Shidiq
- Perhatikan bacaan di bawah ini!
اُصَÙ„ِّÙŠْ سُÙ†َّØ©َ التَّرَاوِÙŠْØِ. . . Ù„ِÙ„ّÙ‡ِ تَعَالَÙ‰
Lafal yang tepat untuk melengkapi niat di atas adalah ... .
- رَÙƒْعَتَÙŠَÙ†ُ
- رَÙƒْعَتِÙŠ
- رَÙƒْعَتَ
- رَÙƒْعَتَÙŠْÙ†ِ
- Pelaksanaan shalat tarawih dilakukan setelah melaksankan shalat ... .
- Subuh
- Dhuhur
- Maghrib
- Isya
- Allah mengampuni dosa dirinya dan kedua orang tuanya bila mereka mukmin merupakan keutamaan melaksanakan shalat tarawih pada malam ... .
- kesatu
- kedua
- ketiga
- keempat
- Berdasarkan kesepakatan para ulama (ijma’) di kalangan madzab Syafi’i, Hanafi, dan kalangan Hambali bahwa jumlah raka’at dalam shalat tarawih adalah 20 raka’at dengan . . . kali salam
- 2 kali
- 5 kali
- 10 kali
- 15 kali
- Allah menganugerahkan padanya rumah di surga yang terbuat dari nur (cahaya) merupakan keutamaan melaksanakan shalat tarawih pada malam ... .
- kelima
- kesepuluh
- kelimabelas
- keduapuluh satu
- Pernyataan di bawah ini yang merupakan keutamaan melaksanakan shalat tarawih pada malam keempatbelas adalah ... .
- Para malaikat datang menyaksikan bahwa dirinya telah melaksanakan salat Tarawih, maka Allah tidak menghitung amalnya (bebas hisab).
- Malaikat mendoakannya demikian pula malaikat penyangga ‘Arsy dan kursi.
- Malaikat memanggilnya dan mengatakan bahwa Allah meridainya dan kedua orang tuanya.
- Meninggal dunia tanpa dosa seperti sucinya pada waktu keluar dari perut ibu.
Uji Kompetensi 3 (KD.3.3)
- Shalat yang dilaksanakan setelah shalat tarawih selesai disebut dengan shalat ... .
- tahajud
- dhuha
- witir
- hajat
- Shalat witir paling sedikit dikerjakan sebanyak . . . raka’at
- satu
- dua
- tiga
- empat
- Jumlah raka’at shalat witir dikerjakan paling banyak . . . raka’at
- lima
- tujuh
- sembilan
- sebelas
- Semua amal ibadah maupun perbuatan baik hendaknya diawali dengan niat yang tulus semata-mata untuk mengharap ... .
- hukuman Allah Swt
- ridha Allah Swt
- pahala dari Allah Swt
- balasan dari Allah Swt
- Hukum melaksanakan shalat witir, yaitu ... .
- wajib
- makruh
- mubah
- sunah muakad
- Perhatikan bacaan berikut ini!
اُصَÙ„َّÙŠْ سُّÙ†َّØ©ً Ù…ِÙ†َ اْلوِتْرِ رَÙƒْعَØ©ً Ù…َØ£ْÙ…ُÙˆْÙ…ًا( اِÙ…َامًا ) Ù„ِÙ„َّÙ‡ِ تَعَالَÙ‰
Bacaan di atas merupakan bacaan niat shalat witir yang dilaksanakan sebanyak ... .
- satu raka’at
- dua raka’at
- tiga raka’at
- empat raka’at
- Salat Witir dikerjakan tanpa membaca ... .
- takbir
- tasyahud awal
- tasyahud akhir
- doa ruku
- Sebagian besar masyarakat melaksanakan shalat witir paling utama, yaitu sebanyak ... .
- satu raka’at
- dua raka’at
- tiga raka’at
- empat raka’at
- Batas waktu pelaksanaan shalat witir, yaitu sampai ... .
- shalat dhuhur
- sebelum shalat isya
- terbit fajar
- setelah shalat dhuhur
- Perhatikan bacaan di bawah ini!
اُصَÙ„َّÙŠْ سُّÙ†َّØ©ً Ù…ِÙ†َ اْلوِتْرِ رَÙƒْعَتَÙŠْÙ†ِ Ù…َØ£ْÙ…ُÙˆْÙ…ًا( اِÙ…َامًا ) Ù„ِÙ„َّÙ‡ِ تَعَالَÙ‰
Bacaan di atas merupakan bacaan niat shalat witir yang dilaksanakan sebanyak ... .
- empat raka’at
- tiga raka’at
- dua raka’at
- satu raka’at
Uji Kompetensi 4 (KD.3.4)
- Salah satu keutamaan yang ada di bulan Ramadhan, yaitu perintah untuk melaksanakan puasa sesuai dengan Al Qur’an surah ... .
- Ali Imran : 87
- Al Baqarah : 183
- An Nisaa : 83
- Al Maa’un : 3
- Nuzulul Qur’an merupakan istilah untuk ... .
- turunnya Al Qur’an
- kemuliaan Al Qur’an
- terpeliharanya Al Qur’an
- nama lain Al Qur’an
- Al Qur’an diturunkan pada bulan ... .
- Dzulhijah
- Rajab
- Sa’ban
- Ramadhan
- Al Qur’an diturunkan oleh Allah Swt kepada Nabi Muhammad Saw melalui perantara malaikat Jibril selama ... .
- 23 tahun 12 bulan dan 2 hari
- 22 tahun 2 bulan dan 22 hari
- 21 tahun 20 bulan dan 14 hari
- 20 tahun 22 bulan dan 22 hari
- Turunnya Al Qur’an diperingati setiap tanggal ... .
- 10 Ramadhan
- 17 Ramadhan
- 22 Ramadhan
- 25 Ramadhan
- Arti dari kata Lailatul Qadr, yaitu ... .
- malam kemuliaan
- hari kemuliaan
- bulan kemuliaan
- tahun kemuliaan
- Pahala bagi orang yang mendapatkan lailatul qadr, yaitu seperti beribadah selama ... .
- 5 tahun
- 10 tahun
- 100 tahun
- 1.000 tahun
- Salah satu keutamaan di bulan Ramadhan, yaitu adanya perintah untuk berzakat dimana hukum melaksanakan zakat fitrah bagi umat Islam, yaitu ... .
- makruh
- wajib
- mubah
- haram
- Salah satu amalan di bulan Ramadhan, yaitu berdiam diri di masjid dengan niat mendekatkan diri kepada Allah Swt atau yang disebut dengan ... .
- itikaf
- thawaf
- berkhalwat
- sai
- Berikut ini merupakan amalan-amalan yang baik untuk dilakukan di bulan Ramadhan, kecuali ... .
- shalat tarawih
- shalat witir
- menggambar Al Qur’an
- memperbanyak sedekah
- Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan benar!
Uji Kompetensi 1 (KD.3.1)
- Apakah yang disebut dengan Rukhyat?
- Sebutkan 4 (empat) syarat wajib puasa!
Uji Kompetensi 2 (KD.3.2)
- Tulislah terjemah dari niat melaksanakan shalat tarawih dengan benar!
Uji Kompetensi 3 (KD.3.3)
- Apakah yang disebut dengan shalat witir?
Uji Kompetensi 4 (KD.3.4)
- Tulislah 3 (tiga) keutamaan yang ada di bulan Ramadhan!
KUNCI JAWABAN PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)
MATA PELAJARAN FIQIH KELAS 3 (TIGA)
- Pilihan Ganda
KD.3.1
- C
- D
- B
- B
- A
- C
- B
- A
- A
- A
- C
- D
- B
- D
- B
KD.3.2
- B
- C
- B
- A
- D
- D
- B
- C
- D
- A
KD.3.3
- C
- A
- D
- B
- D
- A
- B
- C
- C
- C
KD.3.4
- B
- A
- D
- B
- B
- A
- D
- B
- A
- C
- Uraian
KD.3.1
- Rukhyat, yaitu cara yang dapat dilakukan untuk mengetahui tanda mengawali atau mengakhiri puasa Ramadan melihat hilal (bulan sabit awal bulan Ramadan) dengan mata kepala atau menggunakan alat tertentu.
- Syarat wajib puasa, yaitu beragama Islam, berakal sehat (tidak gila, tidak mabuk), baligh (cukup umur), dan kuat berpuasa
KD.3.2
- Terjemah dari niat, yaitu Aku niat salat Tarawih dua raka’at karena Allah Taala.
KD.3.3
- Shalat witir merupakan salah satu shalat sunnah muakad yang dikerjakan dengan hitungan raka’at ganjil
KD.3.4
- Keutamaan yang ada di bulan Ramadhan diantaranya :
1) perintah untuk berpuasa
2) perintah untuk berzakat fitrah
3) adanya nuzulul qur’an
4) adanya lailatul qadr
kebijaksanaan guru
Klik disini untuk mendownload soal plus kunci jawaban
Sahabat gemarsoal.blogspot.com demikianlah soal latihan untuk persiapan atau referensi dalam menghadapi ulangan semester di sekolah, semoga soal-soal tersebut dapat memberikan manfaat. Apabila terdapat kunci jawaban yang salah atau tidak sesuai mohon maaf, manusia tidak lepas dari lupa dan salah. Semoga siswa-siswi kita selalu diberi kesehatan dan kecerdasan serta ilmu yang bermanfaat.
0 Response to "Soal PAT / UAS Fiqih Kelas 3 Semester 2 Plus Kunci Jawaban Terbaru"
Post a Comment